Pelepasan Masa Purnabakti Bapak Drs. H. Darlius, M.M., M.Pd.

Palembang, 31 Maret 2022Penulis : LustariEditor : Elfahmi Dwi Kurniawan Purnabakti bukanlah akhir dari perjalanan seseorang dalam menggeluti bidang tertentu, setelah mengalami masa purnabakti seseorang tetap bisa berkarya waulupun ditempat dan Susana yang baru. Mulai pada tanggal 1 April 2022 Bapak Drs. H. Darlius, M.M., M.Pd. selaku dosen Program Studi Pendidikan Teknik Mesin telah resmi…

12 Mahasiswa Pendidikan Teknik Mesin Angkatan 2018 Sukses Ujian Akhir

Indralaya, Selasa, 29 Maret 2022 Program Studi Pendidikan Teknik Mesin FKIP Unsri mengadakan Ujian Akhir Skripsi periode ke 1 bulan Maret 2022 untuk mahasiswa 2018. Kegiatan dilaksanakan secara hybrid yaitu luring  dilaksanakan di Gedung D Kampus FKIP Indralaya dan daring melalui aplikasi zoom meeting. Pada ujian kali ini ada 12 orang mahasiswa yang mengikuti Ujian…

Kompetisi Timbulkan Antusiasme Yang Tinggi, HIMAPTEK Universitas Sriwijaya Adakan Lomba Autocad Dalam Ajang Himaptek Competition Dengan Meriah.

Palembang, Sabtu, 26 Maret 2022 Sabtu, (26/03/2022) Himpunan Mahasiswa Pendidikan Teknik Mesin Universitas Sriwijaya adakan lomba Autocad dengan tema “Mengembangkan Dan Menggali Potensi Milenial Melalui Lomba Autocad Di Era Revolusi Industri 4.0”. Kegiatan dilaksanakan di Laboratorium Multimedia Bahasa FKIP Unsri Kampus Ogan. Kegiatan secara resmi dibuka oleh Wakil Dekan III yaitu Bapak Dr. Rizwan Jaenudin,…

|

[ HIMAPTEK COMPETITION ]

[HIMAPTEK COMPETITION] Salam Bongkar!Salam Kalibrasi! Salam Presisi! Assalamu’alaikum Warrahmatullahi Wabarokatuh Hallo semuanya….Kali ini Himpunan Mahasiswa Pendidikan Teknik Mesin FKIP UNSRI mengadakan lomba nih, yaitu lomba Autocad Tingkat SMK/Sederajat Se-Kota Pelembang. Tentunya bakalan menambah banyak wawasan, pengalaman, teman dan mengenal secara langsung Mahasiswa/i Progam Studi Pendidikan Teknik Mesin FKIP UNSRI. Dan yang pastinya juga akan ada…

Luangkan Waktu Libur Himaptek adakan kegiatan Olahraga dan Bersih-Bersih Bersama.

Baru-baru ini Himpunan Mahasiswa Pendidikan Teknik Mesin Universitas Sriwijaya mengadakan kegiatan olahraga bersama. Di Indralaya, Kamis, (4/3/2022) Dinas Porekrema HIMAPTEK  menjalankan proker pertamanya yaitu olahraga bersama. Kegiatan ini diawali dengan pengarahan yang disampaikan oleh Ketua Dinas Porekrema sekaligus pengucapan rasa terima kasih atas banyaknya peserta yang hadir mengikuti kegiatan ini. Dalam kegiatan olahraga bersama ini…

Gelar Peringatan Isra Mi’raj 1443 Hijriyah Di Masjid Baitul Ulum FKIP Universitas Sriwijaya. Ustad. H. Donny Meilani Amir, S.H.I.M.Sy. [Ingatkan Sholat Dengan Benar]

Isra Mi’raj merupakan peristiwa penting bagi umat muslim. Tentunya FKIP Universitas Sriwijaya turut memperingati hari penting bagi seluruh umat muslim ini. Rabu, (2/3/2022) Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan Universitas Sriwijaya pukul 20.00 WIB di Masjid Ulum FKIP UNSRI gelar peringatan Isra Mi’raj dengan tema Mari Jadikan Sholat Lima Waktu Berjamaah Sebagai Pondasi Iman Dan Taqwa…

Ringankan Beban Korban, Himpunan Mahasiswa Pendidikan Teknik Mesin Bentuk Aksi Peduli Sesama Atas Gempa Yang Mengguncang Pasaman Barat Bersama BEM KM FKIP UNSRI

Indralaya, Senin, (28/2/2022) Himpunan Mahasiswa Pendidikan Teknik Mesin (HIMAPTEK) lakukan gerakan peduli sesama, yaitu galang dana dan open donasi untuk korban Gempa Pasaman Barat. Penggalangan dana ini berlangsung dari pukul 16.00-17.30 WIB. Sebagai bentuk peduli terhadap sesama manusia, HIMAPTEK Turun langsung kejalan bersama 13 PRODI FKIP UNSRI. Gerakan ini dilaksanakan dibeberapa titik di Indralaya dibawah…