Sumbangan Alumni Pendidikan Teknik Mesin

Cover Postingan

Diposting pada: 21 Aug 2021 | Kategori: sumbangan

Jumat, 20 Agustus 2021,Bertempat di Ruangan Program Studi Pendidikan Teknik Mesin Kampus Indralaya. Alumni Program Studi Pendidikan Teknik Mesin FKIP Unsri Angkatan 2017 Wisuda Periode April dan Juni 2021 memberikan sumbangan 1 buah alat pemotong kayu (senso). Sumbangan diserahkan oleh perwakilkan alumni Wanda Firli, S.Pd, dan diterima langsung oleh Koorprodi Pendidikan Teknik Mesin, Drs. Harlin, M.Pd.

Kembali ke Daftar Berita